Wednesday, March 30, 2011

Tips Tips Menjadikan Matematika Mudah dan Menyenangkan

Tips Tips Menjadikan Matematika Mudah dan Menyenangkan :

Persepsi orang jika mendengar kata “Matematika” biasanya idientik dengan kata susah, rumit, dan membingungkan. Itu biasa terjadi jika siswa melihat angka dan koefisien yang cukup banyak, padahal jika kalian mengetahui tentang maksud dari soal dan mengubah persepsi yang buruk tentang matematika kalian akan mulai menyukai matematika.

Berikut adalah beberapa tips dari saya untuk menjadikan matematika mudah dan menyenangkan :

magic square ganjil

Mathematics Games

Apakah kalian tau tentang cara mengisi kotak kotak bujursangkar seperti ini agar memiliki jumlah yang sama pada sisi horizontal,vertical.dan diagonal seperti dibawah ini?

8

1

6

3

5

7

4

9

2

1

3

2

Berikut ini adalah cara untuk mengisi bujur sangkar yang memiliki panjang dan lebar sama ganjil seperti 3, 5, 7……dengan angka yang berbeda dan berturutan:

Tuesday, March 22, 2011

magic square 4X4

apakah anda pernah berfikir mengisi kotak dengan angka merupakan kekuatan pikiran? tampak nya anda sudah keliru kartena itu dapat dipelajari dengan mengikuti aturan berikut.
magic square 4X4 dapat diisi dengan cara sebagai berikut :

Thursday, March 3, 2011

Cara Mencari Langkah Cepat

Mungkin kalian sudah pernah melihat soal tentang cara mencari cara tercepat... seperti cara tercepat ulat mencari makanan dll..
nah sekarang kita bahas tentang itu.......

Tuesday, March 1, 2011